PAPAN PENGHITUNG ANTRIAN DI KLINIK
Etika Tsani 3.32.20.2.08
Navandra Pangestu 3.32.20.2.18
Rafif Naufal Nugroho 3.32.20.2.19
Yohan Wahyu Pradana 3.32.20.2.26
LATAR BELAKANG
Kebanyakan klinik biasanya memakai kertas kemudian untuk pemanggilan secara manual dengan dipanggil.sehingga hal ini cukup menyusahkan bagi pegawai,nah maka dari itu dibuatlah papan antrian kilinik ini untuk mempermudah dalam pemanggilan karena ada buzzer sebagai penggnati suara pangilan untuk menarik perhatian dan angka akan muncul di layar 7 segmen.Jadi sebleumnya pasien mendaftar terlebih dahulu untuk mendapatkan nomor antrian.
UNDUH PPT (KLIK DISINI)
UNDUH PROGRAM ASM(KLIK DISINI)
VIDEO DEMO ALAT
Komentar
Posting Komentar